KPPI Pusat 28 April 2016 : Mintalah Maka Akan Diberikan Kepadamu
Kebaktian Pujian dan Penyembuhan Ilahi (KPPI) kembali berlangsung pada hari Kamis 28 April 2016 di Gedung Advent, Jl. MT Haryono Kav 4-5, Tebet, Pancoran, Jakarta Selatan. Kebaktian yang selalu diadakan setiap Kamis minggu ke dua dan keempat ini menjadi pernyataan kasih dan kuasa Allah atas umat-Nya di Jabodetabek. Sebuah film kesaksian kesembuhan ditayangkan sekaligus cuplikan kotbah KPPI yang lalu. Satu mujizat dilakukan saat Tuhan Yesus